Wireless AP Bridge
Pada lab kali ini kita akan membahas tentang konfigurasi Wireless AP Bridge yang kita gunakan supaya Router Mikrotik menjadi Wireless AP.
Berikut topologinya :
untuk konfigurasi pertama kita klik Wireless dan pada Wireless table anda doubleklik pada bagian Wlan 1
Lalu akan muncul Interface <Wlan 1> dan anda klik Wireless lalu ubah mode menjadi AP Bridge untuk SSID anda isikan nama Wireless Anda Jika Interface Wlan 1 mati Anda klik Enable Lalu klik OK.
Dan lihat Wifi Anda berhasil dibuat dan jika sudah muncul anda hanya harus menambahkan DHCP Server pada interface Wlan 1. Untuk Konfigurasi DHCP server anda klik link ini : http://siwarekom.blogspot.co.id/2016/11/lab-2-konfigurasi-dhcp-server.html
Jika sudah membuat DHCP Server coba anda coneckan PC ke Wireless anda dan lihat apakah PC sudah dapat IP apa belum.
Comments
Post a Comment