Lab 31 Wireless Filtering Dengan Access List
Pada lab ini saya akan membahas tentang Wireless filtering dengan Access List. Yang mana ini bertujuan untuk keamanan jaringan. Ini kita gunakan supaya client yang kita daftarkan saja yang bisa connect ke wireless kita.
Langsung saja konfigurasinya di bawah ini.
Pertama-tama kita harus membuat wireless AP bridge dulu dan harus ada PC yang conncect ke Wireless kita. jika sudah kita klik wireless dan pilih Registration lalu nanti ada beberapa ip client lalu anda plih ip client yang di kehendaki dan klik kanan setelah itu klik Copy to Access List.
Jika sudah anda klik Access List lalu anda cari di Access List jika sudah seperti di bawah ini berarti IP client yang anda masukkan ke access list tadi sudah berhasil.
Jika sudah anda daftarkan semua IP yang anda inginkan anda tinggal klik interface lalu double klik pada Wlan1 dan klik Wireless lalu anda hilangkan centang pada Default Aunthenticate lalu klik OK.
Dan Client yang tidak terdaftar pada Access List anda tidak akan bisa conneck ke wireless anda.
Di bawah ini seharusnya MODEnya adalah APbridge.
Comments
Post a Comment